Minggu, 15 Maret 2015





mungkin anda selalu bertanya mengenai desa sembalun..? kemana lagi saya akan berwisata minggu yang akan datang? wisata mana lagi yang akan saya datangi di sembalun.? atau  mungkin dalam benak anda untuk apa lagi saya pergi ke sembalun? karena semua tempat, yang kata orang bagus, pemandangan yang indah, sudah anda datangi.? ooooo tidak bisa....  "STOP" anda salah jika berkata begitu, karena desa sembalun selalu memiliki kejutan akan keindahanya, selalu memiliki sensasi baru, untuk memberikan anda kedamain baik di jiwa, raga, maupun di mata anda, melepas penat, seteres, pusing, setelah sekian hari mengarungi waktu bersama pekerjaan yang membosankan, melihat lalu lintas yang padad di perkotaan,? MAKA dari itu melalu belog dan tulisan ini kami warga khususnya sembalun bumbung, pada umumnya SEMBALUN. mengajak serta mebritahu anda mengeni pariwisata baru, yang tidak kalah mengagumkanya dengan gunung-gunung yang ada di sembalun, 

anda penasaran gunung/bukit apakah itu,?  
ini dia obat, penat, dan kebosen anda.
yang akan memberikan anda merasakan kedamaian, ketenteraman, kebahagian jiwa dan raga, dan menyukuri nikmat tuhan. dengan segala ke esaanya.
yaitu GUNUNG DANDAUN yang terletak di desa SEMBALUN BUMBUNG dusun JORONG.
SEMBALUN.

sebuah gunung yang di kelilingi antara persawahan dan pergunungan lainya, tidak itu saja anda dapat melihat seluruh desa sembalun dengan jelas, dan gunung rinjani seolah ada di gengaman anda,,,  anda tidak percaya,,?

anda mau bukti....? 









maka dari itu, kami mengundang anda untuk menikmatinya?

foto-foto di atas sebagian dari kebesaran tuhan yang dapat anda lihat di gunung sembalun,, jika anda ingin lebih,, datanglah ke sembalun bumbung.

Rabu, 11 Maret 2015








Berbicara soal desa sembalun seakan tidak pernah lekang dan habis, ini terbukti semakin hari semakin banyak tempat –tempat di kecamatan sembalun yang bisa dijadikan tempat untuk wisata. Nah kali ini ada wisata baru di desa sembalun yaitu Gunung Dandaun, Batu Nunggang Dan Urat Songo .. Pemandangan gunung dandaun tidak kalah dengan bukit pegasingan. Sama sama menyuguhkan keindahan desa sembalun dari ketinggian yang dikelilingi bukit dan gunung. Wisata gunung dandaun berada di Desa Sembalun Bumbung, Dsn jorong, Kecamatan Sembalun Kabupaten Lombok Timur. Wisata Gunung Dandaun memilki sensasi dan panorama yang berbeda sehingga mampu membawa pengunjung berada pada dunia mimpi. Jika dilihat dari puncak Gunung Dandaun sungguh menyuguhkan pesona tersendiri. Hamparan sawah yang hijau berkotak­kotak dan pemukiman penduduk menambah keindahan objek wisata gunung Dandaun. Wisata Gunung Dandaun  sudah lama di ketahui masyarakat namun kuranganya sosialisasi membuat wisata Gunung Dandaun  tidak banyak diketahui masyarakat. Ratusan ternak sapi akan menjadi pemandangan indah di atas bukit dandaun ini. Selain itu itu pemndangan pepohonan akan juga menambah keindahan bukit ini karena dibagian pohon-pohon itu terdapat bungan angrek yang sangat indah Anda penasaran ? ayo berkunjungi ke Wisata Gunung Dandaun  dijamin menyenangkan.



Contack person:
ü  081997642875 (wilna wadi)

ü  082341766543 (hullaemi)


trekk gunung dandaun


Gerbang MasukPendakian Gunung Dandaun, Batu Nunggang Dan Sekretariat Puri Rinjani

pos I
Tempat istirahat pertama dan pengambilan air, persiapan untuk ke pos II dengan jarak 

pos II
Tempat istirahat ke 2, persiapan untuk ke pos III dengan jarak 


pos III
Tempat istirahat ke 3, persiapan puncak gunung dandaun dengan jarak 


Puncak Gunung Dandaun